POTENSI RANSUM BERBASIS BAHAN BAKU LOKAL SEBAGAI PENGGANTI RANSUM KOMERSIL TERHADAP KANDUNGAN KADAR AIR DAN KADAR ABU

Authors

  • Amelia Lulu Rosalin Hutabarat Politeknik Negeri Tanah Laut
  • Fadhli Fajri Politeknik Negeri Tanah Laut
  • Fajri Maulana Politeknik Negeri Tanah Laut
  • Wenni Meika Lestari Politeknik Negeri Tanah Laut
  • Dwi Sandri Politeknik Negeri Tanah Laut
  • Bunga Putri Febrina Politeknik Negeri Tanah Laut
  • Abdul Muta Ali Politeknik Negeri Tanah Laut
  • Noor Jannah Politeknik Negeri Tanah Laut
  • Anggun Angkasa Bela Persada Politeknik Negeri Tanah Laut
  • Mufrida Zein Politeknik Negeri Tanah Laut
  • Sihabuddin Chalid PT Meratus Resources Development

DOI:

https://doi.org/10.34128/jpb.v1i1.5

Keywords:

air, abu, ransum lokal, ransum komersil

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui potensi ransum berbasis bahan baku lokal sebagai pengganti ransum komersil terhadap kadar air dan abu. Penelitian ini menggunakan bahan pakan lokal yang ada di Kabupaten Tanah Laut, Provinsi Kalimantan Selatan yang terdiri dari jagung lokal, dedak padi, bungkil inti sawit, tepung ikan, maggot, tepung batu, topmix dan juga ransum komersil. Metode penelitian ini adalah metode eksperimen menggunakan Rancangan Acak Lengkap (RAL), dengan 5 perlakuan ransum dan 4 ulangan.  Ransum perlakuan yaitu A (100 % Ransum Komersil / Kontrol), B (75 % Ransum komersil + 25 % Ransum Lokal) C (50 % Ransum Komersil + 50 % Ransum Lokal), D (25 % Ransum Komersil + 75 % Ransum Lokal) dan E (100 % Ransum Basal Lokal).  Parameter yang diukur adalah kadar air (%) dan kadar abu (%).  Hasil penelitian menunjukan bahwa kualitas nutrisi ransum lokal dan ransum pabrikan pada komposisi tertentu  memberikan pengaruh berbeda tidak nyata terhadap kadar air dan kadar abu. Dari hasil penelitian ini disimpulkan bahwa komposisi campuran ransum lokal dan ransum komersil tidak berpengaruh terhadap kandungan nutrisi terutama kadar air dan kadar abu. Kadar air berkisar 11,64% -12,38% dan kadar abu berkisar 16,14% - 16,76%.

References

Adhiansyah, R. 2013. Studi pembuatan pakan ternak berbasis kulit ari kedelai terfermentasi (kajian jenis mikroorganisme dan waktu fermentasi). Fakultas Teknologi Pertanian. Universitas Brawijaya. Malang

Badan Pusat Statistik. 2016. Produksi perikanan di kalimantan selatan tahun 2015. Badan Pusat Statistik Provinsi Kalimantan Selatan, Banjarmasin

Badan Pusat Statistik. 2018. Produksi padi di kalimantan selatan tahun 2017. Badan Pusat Statistik Provinsi Kalimantan Selatan, Banjarmasin

Badan Pusat Statistik. 2019. Produksi tanaman perkebunan tahun 2018. Badan Pusat Statistik Provinsi Kalimantan Selatan, Banjarmasin

Hanifah, F.N., Soepranianondo, K., Arif, A. Al, Lokapirnasari, W.P., 2019. Performa Produksi dan Analisis Usaha Puyuh ( Coturnix coturnix japonica ) yang Diberi Substitusi Black Soldier Fly Larvae ( BSFL ) pada Pakan Komersil. J. Sain Veteriner 37, 219–226

Kabin. 2021. Potensi dan peluang industri jagung pakan ternak di kabupaten tanah laut. URL :https://kabin.online/2021/04/potensi-dan-peluang-industri-jagung-pakan-ternak-di-kabupaten-tanah-laut/. Diakses tanggal 19 September 2022

Khalil dan S. Anwar. 2007. Studi komposisi mineral tepung batu bukit kamang sebagai bahan baku pakan sumber mineral. Media Peternakan. 30 (1): 1825

Lesson, S. Dan J. D. Summers. 2001. Nutrition of the chicken. 4th Edition. Guelph. Ontario, Canada

Medion Bulletin Service. 2006. Manual feed additive and feed supplement management. PT. Medion Indonesia, Jakarta

Mirnawati, Ade Djulardi and G. Ciptaan. 2018. Utilization of fermented palm kernel cake with Sclerotium rolfsii in broiler ration. International Journal of Poultry Science 17 (7): 342-347

Mucra, D. A. 2007. Pengaruh fermentasi serat buah kelapa sawit terhadap komposisi kimia dan kecernaan nutrisi secana in-vitro. Tesis Pasca Sarjana Peternakan. Universitas Gadjah Mada. Yogyakarta.

Purnama, I. 2020. Pengaruh pemberian tepung daun mimba (azadirachta indica a. juss) dan lama penyimpanan terhadap kualitas jagung dan aplikasinya dalam ransum broiler. Tesis. Fakultas Peternakan Universitas Andalas, Padang

Putri, A. 2020. Pengaruh level pemberian tepung maggot bsf (black soldier fly/hermetia illucens) dalam ransum puyuh petelur (coturnix coturnix japonica) terhadap berat telur, warna kuning telur dan lemak kuning telur. Skripsi Fakultas Peternakan. Universitas Andalas, Padang

Sholihah, U. I. 2011. Pengaruh diameter pelet dan lama penyimpanan terhadap kualitas fisik pelet daun legume indigofera sp. Skripsi. Fakultas Peternakan. Institut Pertanian Bogor, Bogor

Tillman, A. D., Hartadi, H., Reksohadiprodjo, S., Prawirokusumo, S., dan Lebdosoekojo, S. 1989. Ilmu Makanan Ternak Dasar. Gadjah Mada University Press. Yogyakarta.

Winarno, F., Fardiaz, G.S dan Fardiaz, D. 1980. Pengantar Teknologi Pakan. Gramedia, Jakarta

Downloads

Published

2022-12-18

How to Cite

Hutabarat, A. L. R., Fajri, F., Maulana, F., Lestari, W. M., Sandri, D., Febrina, B. P., … Chalid, S. (2022). POTENSI RANSUM BERBASIS BAHAN BAKU LOKAL SEBAGAI PENGGANTI RANSUM KOMERSIL TERHADAP KANDUNGAN KADAR AIR DAN KADAR ABU . Jurnal Peternakan Borneo, 1(1), 11–15. https://doi.org/10.34128/jpb.v1i1.5